Panduan E Raport 2018

8:20 PM


Panduan E Raport 2018




                  Beberapa saat / Waktu yang lalu Direktorat  Pembinaan  Sekolah  Menengah  Pertama    secara resmi  telah merilis Aplikasi e-Rapor untuk sekolah menengah pertama (SMP) Kelebihan  Aplikasi  ini Selain sudah terintegrasi dengan Dapodik, pihak lembaga / sekolah  juga dapat diberi fasilitas mencetak Leger dan Raport yang sudah di sediakan fiturnya didalam aplikasi tersebut.

                 e-Rapor SMP adalah aplikasi/perangkat lunak berbasis web yang berfungsi untuk menyusun laporan capaian kompetensi peserta didik (Rapor) pada satuan pendidikan di tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP).  Aplikasi e-Rapor SMP dikembangkan dengan mengacu pada kaidah-kaidah sistem penilaian pada Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang dikeluarkan oleh Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama (Dit. PSMP) dan dapat diimplementasikan pada satuan pendidikan pelaksana Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013.

WARNING : “DALAM RANGKA MEMPERCEPAT MENGERJAKAN JANGAN SESEKALI / BIASAKAN MENGGUNAKAN APLIKASI PIHAK KE TIGA KARENA JIKA ANDA MEMAKSAKAN MENGGUNAKAN APLIKASI LAIN YANG BERSIFAT TIDAK RESMI,MAKA AKAN BESAR KEMUNGKINAN BISA JADI HARUS MENGULANG PEKERJAAN”.

              E-Rapor SMP  adalah  sebua aplikasi yang dirancang berbasis web, Kemudahan yang lain dalam penggunaan Aplikasi ini sekolah cukup menggunakan aplikasi ini diinstal pada satu laptop atau bisa disebut dengan server dan dikerjakan oleh masing – masing walikelas dengan menggunakan laptop / peangkat pribadi Dari guru yang bersangkutan.

Baca Juga :

Siapa saja yang mengerjakan, bekerja dalam pelaksanaan program / Aplikasi E Raport ?

1.    Admin
                   Admin  adalah  orang  yang  diberi wewenang dalam memanagerial dalam mengoprasinalkan atau seorang yang ditunjuk  oleh pimpinan lembaga kepala  sekolah  untuk  bertanggung  jawab  penuh  atas  kelancaran penggunaan  aplikasi  e-Rapor ,.  Pada  hakikatnya  tugas  utama  admin  adalah hanya membantu mempersiapkan  data  referensi  baik  baik berupa data  yang  diambil  dari  Dapodik maupun  data  Referensi  yang diambil dari Lokal,  Sehingga target aplikasi e-Rapor  dapat  digunakan sebagaimana  mestinya.  Mengingat  begitu  penting  dan  strategisnya kedudukan  seorang admin  dalam  e-Rapor,  maka  diperlukan  seseorang  yang memiliki kemampuan serta tanggung jawab, dedikasi serta integritas kepribadian yang sangat tinggi. Adapun Admin memiliki tugas sebagai berikut:

Tugas  dan  Kewenangan  Admin 

  1. Melakukan persiapan serta bertanggung jawab atas proses pelaksanaan  instalasi e-Rapor ke dalam server (jika menginakan sistem jaringan.
  2. Melakukan sinkronisasi data ke dapodik.
  3. Mengedit profil sekolah.
  4. Memberi hak akses kepada user dalam hal ini, guru mata pelajaran, wali kelas,  guru  Bimbingan dan  Konseling  serta  peserta  didik,  kepala sekolah dan orang tua siswa.
  5. Menyosialiasikan, memantau serta mendampingi (bila diperlukan) pelaksanaan pengisian   e-Rapor,  membagikan  username  dan  password kepada yang bersangkutan.
  6. Memetakan mata pelajaran (sesuai denga yang ada disekolah/ lembaga).
  7. Menyesuaikan data muatan lokal.
  8. Menginput kriteria ketuntasan minimal (KKM) mata pelajaran.
  9. Menginput interval predikat mata pelajaran.
  10. Menginput data tanggal rapor. 
  11. Mengirim nilai ke dapodik.
  12. Melakukan backup dan restore data.
  13.  Membatu Menginput nilai US/USBN khusus untuk kelas IX
2.    Guru
                sebagai salah satu tugas utama dari seorang guru (Baik guru Kelas, maupun Mapel), karena aplikasi E raport adalah salah satu aplikasi yang sengaja dirancang dalam rangka memudahkan sekaligus menjadi tugas utama seorang guru untuk mengisikannya (not operator)

dowload 
P A N D U A N PENILAIAN OLEH PENDIDIK DAN SATUAN PENDIDIKAN

Artikel Terkait

Previous
Next Post »